PT.Perkasa melakukan pembelian 100% saham PT. Surya dengan mengeluarkan 1.000.000 lmb saham PT. Perkasa yang memiliki nilai nominal per lbr Rp. 500 dan nilai pasar pada tgl penutupan terakhir adalah Rp. 4.000
Terkait dengan akuisisi ini PT. Perkasa harus mengeluarkan biaya administrasi sebesar Rp. 25.000.000 dan terkait dengan penerbitan saham baru, PT. PErkasa harus mengeluarkan biaya administrasi sebesar Rp. 50.000.000 kedua pembayaran tsb diselesaikan secara tunai.
Ditanya : Buatlah jurnal untuk transaksi Akuisis dari PT. PErkasa
Jawab :
Nilai saham wajar | Rp 500.000.000,00 | |
Biaya Akuisisi | Rp 25.000.000,00 | |
Total harga beli | Rp 525.000.000,00 | |
Nilai saham yang di keluarkan | Rp 500.000.000,00 | |
Biaya pengeluaran saham | Rp (50.000.000,00) | |
Nilai tercatat saham | Rp 450.000.000,00 | |
Jurnal Transaksi PT. Perkasa | ||
Investasi pada saham PT. Surya | Rp 525.000.000,00 | |
Saham Biasa | Rp 1.000.000,00 | |
Tambahan Modal di setor | Rp 449.000.000,00 | |
Biaya Merger Tangguhan | Rp 25.000.000,00 | |
Biaya Pengeluiaran saham | Rp 50.000.000,00 | |
Rp 525.000.000,00 | Rp 525.000.000,00 |
Catatan :
- Nilai saham wajar = 1.000.000 X 500
- Tambahan modal di setor = Nilai tercatat saham - saham biasa
= 450.000.000 - 1.000.000
= 449.000.000
- Biaya merger tangguhan = Biaya akuisisi
- Biaya pengeluaran saham = biaya administrasi
9 komentar:
Kenapa saham biasa diinput 1.000.000. Itu kan jumlah lembar sahammya, bukan harganya? Saya masih kurang pas dengan rumus Tambahan Modal Disetor.
terima kasih atas koreksinya......
mohon masukannya kalo ada kesalahan.....untuk koreksinya yang benar bagai mana?
harga pasarnya 4000 ya? atau 400?
(d) investasi 400 juta
(d) TMD 100juta
(k) modal saham 500juta
(d) TMD 50 juta
(k) Kas 50 juta
*TMD stahu saya muncul karna selisih haraga pasar dan nominal atau adanya by.konsultasi & penasehat shubungan dg akuisisi
wallahu'alam bishawab
Jawaban yang b mana bang
Jawaban yang b mana bang
pencatatan bagi PT.SURYA bagaimana ka?
Yang b ny gmn?
Lalu untuk jurnal pt.surya sendiri bagaimana mind
Posting Komentar